Keep Exploring.
Natal adalah perayaan sukacita dan ucapan syukur karena kelahiran Yesus Kristus, Anak Allah, Sang Juruselamat melalui seorang perawan bernama Maria. Allah datang kepada kita, menjadi manusia, agar Ia dapat mati dan bangkit untuk menyelamatkan kita dari kutuk maut. Allah menggenapi janjiNya.
Untuk menyambut Hari Raya Natal serta Tahun Baru, pada tanggal 28-29 November 2018, HIMA DKV melakukan dekorasi corner yang merupakan suasana Natal dalam rumah. Tema dari dekorasi corner ini adalah “Make a Great Wishes Tree”. Hal ini bertujuan untuk mengingatkan kembali kepada mahasiswa/I Universitas Bunda Mulia akan makna Natal dan Tahun Baru bagi keluarga dan sahabar di sekitarnya.
Keep Exploring.
360 Virtual Tour
Berita UBM