Keep Exploring.
Program Magang atau yang biasa dikenal dengan On The Job Training merupakan suatu kegiatan pembelajaran yang berlaku di Prodi Hospitality dan Pariwisata UBM baik kampus Ancol dan kampus Serpong. Mahasiswa menjalankan Program Magang ini selama 1(Satu) semester atau 6 bulan dimana di mulai di Bulan Januari 2023 s/d Juli 2023. Dari sejumlah mahasiwa yang menjalankan Praktek Kerja Lapangan, di akhir periode mereka akan diberikan penghargaan akan dedikasi dan pekrjaan yang diraih.
Berikut adalah beberapa mahasiswa yang mendapatkan penghargaan :
Semoga dengan ada nya program magang, bisa memberikan dan menambahkan ilmu serta pengetahuan di Hospitality Industry
Keep Exploring.
360 Virtual Tour
Berita UBM